Berapa banyak sih sebenarnya uang yang dibutuhkan untuk hidup dari passive income investasi? Hidup dari aset investasi adalah tahapan di mana bekerja bisa menjadi opsional, dan passive income investasi bisa meng-cover seluruh pengeluaran kita sampai seumur hidup.
Kenalin salah satu pilihan investasi syariah yaitu SBN Syariah seri SR019 yang bisa kamu beli sampai 20 September 2023.SBN Syariah seri SR019 ini adalah surat berharga negara yang diterbitkan oleh pemerintah yang pastinya 100% aman dijamin negara dengan kupon fixed rate atau bersifat tetap.
Sukuk Ritel juga sudah dijamin Syariah karena memakai akad ijarah asset to be leased atau sewa menyewa. Ini berbeda dengan seri ORI yang basisnya adalah utang-piutang. Dan kalau kalian masih ragu, Sukuk ritel juga sudah diawasi oleh Dewan Syariah Nasional atau DSN-MUI.
SR019 ini punya 2 tipe produk yang bisa dipilih.
– SR0019-T3 jatuh temponya 3 tahun dengan imbal hasil 5,95% per tahun
– SR0019-T5 jatuh temponya 5 tahun dengan imbal hasil 6,10% per tahun
SR019 menawarkan imbal hasil yang fix atau stabil sampai jatuh tempo. Dan kalau lihat tren inflasi yang turun dan suku bunga BI yang juga diprediksi ikutan turun, maka punya investasi yang fix akan menguntungkan karena sudah dikunci imbal hasilnya.
Chapters:
0:00 Intro
1:04 Jenis-jenis investasi syariah
1:20 Penjelasan SBN Syariah
2:12 Penjelasan Sukuk Ritel/Sukuk Tabungan
2:21 SBN Syariah di Bibit
2:32 Siapa yang cocok berinvestasi SR019
2:47 Alokasi SR019
3:16 2 Tipe produk SR019 dan besaran kuponnya
3:55 Alasan SBN Syariah seri SR019 menarik
4:10 Beli SBN seri SR019 di Bibit
4:28 Alasan kenapa harus beli SR019 di Bibit
5:16 Tutorial cara beli SBN seri SR019 di Bibit
5:37 Berapa banyak sukuk ritel untukbisa hidup dari passive income
5:53 Perhitungan bebas finansial
8:08 Simulasi investasi SR019
Nah, SR019 kuotanya terbatas dan hanya bisa kalian beli sampai 20 September 2023 di aplikasi Bibit ya.
Bisa juga cek di link ini ya: https://linkto.bibit.id/SJpp/doddyprayogoYTSBNSR019
🤝 Business inquiry / Partnership:
– CP: Kayleen (+62-812-2660-4199)
– Email: [email protected]
👉🏻 Social media lainnya:
– Instagram: https://www.instagram.com/doddy.prayogo
– Tiktok: https://www.tiktok.com/@doddybicarainvestasi
💰 Daftar aplikasi pakai kode referral dapat cashback:
– Bibit: doddybicarainvestasi
🙏 Donasi ke channel DBI:
– Join membership: https://www.youtube.com/channel/UC3GcOZ1o-4l9r68DthKrT7A/join
– https://trakteer.id/doddybicarainvestasi
🎵 Music:
Call Me by LiQWYD https://soundcloud.com/liqwyd
Marshmallow by Lukrembo: https://soundcloud.com/lukrembo
#doddybicarainvestasi #investasiSBN #SBNSyariah #kuponSR019








Pak, mau tanya, apa yang harus dilakukan kalau reksadana pendapatan tetap kita, turun terus dalam beberapa bulan ini, akankah dia bounce naik lagi? mohon arahan nya 🙏🏼😁 newbie disini
Bang kalo Saya naro 5Juta dpet berapa perbulan dari SBN Ritel?? perkiraan nya🙏
Apa hanya saya yang investasi dana darurat yang ketika mau dipakek rugi teruss😢😢😢😢
Jika ada yg mau belajar investasi japri saya .kita sama2 berbagi cara
Terimakasih ilmu nya pak
Q pengen investasi Reksadana tp msh di luar negeri apa kah bisa pak
Makasih bang doddy ilmunya, sehaat selalu bang
Pa Dosen, mau tanya lebih cuan mana beli obligasi di pasar perdana atau di pasar sekunder? 🙏
Apakah aman
Misal kan jika pakai bibit 10 tahun pak Dody 🙏🙏
konyol wkk
3.4% tercatat. Prakteknya lebih