Long-tail Marketing – ANALISIS #78

0 views
0%



Marketeers,
Pernah dengar istilah long tail marketing dan big head marketing? Keduanya adalah strategi pemasaran yang punya fokus berbeda. Big head marketing dalah cara tradisional yang mengejar audiens sebanyak-banyaknya dengan produk atau kata kunci yang sangat populer, seperti iklan TV untuk produk kebutuhan sehari-hari. Sebaliknya, long tail marketing justru lebih cerdas dan efisien.

Strategi ini menargetkan audiens yang lebih spesifik dan terfragmentasi dengan kata kunci atau produk yang sangat niche. Meskipun volume pencariannya kecil, niat beli audiens ini jauh lebih tinggi, sehingga menghasilkan konversi yang lebih baik dan biaya pemasaran yang lebih rendah. Jadi, daripada bersaing di lautan merah, lebih baik kuasai ceruk pasar yang menguntungkan.

Yuk simak penjelasan lengkapnya dari Iwan Setiawan CEO MarkPlus, Inc. dan Marketeers hanya di Analisis Marketeers TV.

Chapters:
0:00 Introduction to Long-tail Marketing
0:49 The Big Head and The Long Tail Concept
1:12 The Big Head
2:11 The Long Tail
2:58 Why Long Tail (Demand Side)
4:51 Why Long Tail (Supply Side)
7:44 Marketing Mix
8:56 Marketing is No Longer The Same

Ikuti Kelas Marketeers Branding Playbook, Info lebih lengkap klik link di bawah ini:
https://kelas.marketeers.com/

Simak episode ANALISIS Special Branding lainnya:

Organization for Brand Building

Managing Brand Portfolio

Managing Brands Over Time

Philip Kotler Museum of Marketing with Hermawan Kartajaya
https://www.museummarketing.id/
https://www.instagram.com/museumofmarketing/

Temukan juga inspirasi lain seputar dunia pemasaran dan entrepreneurship di portal berita www.marketeers.com

Dan follow akun media sosial Marketeers di:
Instagram: https://www.instagram.com/marketeers
X: https://x.com/the_marketeers
Facebook: https://www.facebook.com/themarketeers/
Linkedin: https://id.linkedin.com/company/marketeers

#Analisis #Marketeers #Marketing

Date: September 9, 2025

15 thoughts on “Long-tail Marketing – ANALISIS #78

Leave a Reply